Aplikasi edit foto telah berkembang pesat dalam beberapa tahun terakhir, dan sudah cukup untuk melakukan proses pengeditan dengan fitur yang sangat lengkap tanpa harus menggunakan komputer. Pada artikel ini kami merekomendasikan 5 Aplikasi edit foto terbaik di android.
Masing-masing aplikasi edit foto ini memiliki fitur yang berbeda: ada beberapa yang khususkan untuk pengeditan profesional dan yang lainnya dengan fungsi yang lebih sederhana yang ideal untuk melakukan pengeditan yang lebih cepat. Ketika anda memilih editor foto anda gunakan, terlebih dahulu harus mempertimbangkan sejumlah aspek.
Berikut ini 5 Aplikasi edit foto terbaik di android.
Ada banyak aplikasi yang dikhususkan untuk mengedit foto di Google Play Store. Untuk dapat menentukan pilihan yang tepat kami memfilter berdasarkan berbagai penggunaan, ada yang yang butuh sesuatu yang lebih profesional dan ada juga yang menginginkan aplikasi sederhana dan cepat.
1. Adobe Lightroom
Jika berbicara tentang aplikasi editor foto Adobe Lightroom adalah pilihan yang tepat. Saat ini, Photoshop Lightroom adalah editor foto terbaik di PC, dan versi androidnya mencoba mengikuti jejaknya. Ini adalah editor foto yang cukup lengkap untuk Android, yang terkenal karena mode imersifnya, dan juga antarmuka yang mudah digunakan.
Adobe Lightroom memungkinkan Anda untuk mengedit parameter foto klasik dan juga beberapa opsi tambahan. Aplikasi ini dirancang untuk mengedit foto secara lebih profesional di Android, dan karena terintegrasi dengan versi PC, foto disinkronkan secara otomatis, selama Anda memiliki akun Adobe yang ditautkan. Download Aplikasi
2. Snapseed
Snapseed Merupakan produk dari Google yang bisa bersaing dengan Adobe Lightroom. Tanpa ragu, ini adalah salah satu aplikasi terbaik untuk mengedit foto di Android, lebih berfokus pada retouching gambar yang cepat namun profesional. Selain itu, ia terkenal karena kemudahan penggunaannya, yang menjadikannya tools yang rekomen jika Anda tidak masih pemula dalam hal edit foto. Download Aplikasi
Baca Juga: Aplikasi Menjawab Soal Matematika Terbaik 2023
3. VSCO
Meskipun para fotografer biasanya tidak merekomendasikan penerapan filter pada gambar dan lebih baik untuk mengedit foto secara manual, dengan VSCO itu bisa diatasi. Editor ini juga sudah suport untuk foto dalam format RAW, memiliki filter terbaik yang dapat Anda pasang di foto Anda, dengan kemungkinan mengatur tingkat intensitas yang baik.
Aplikasi editor foto ini sudah lumayan lengkap, yang didalamnya kita dapat menyesuaikan parameter klasik aplikasi. Jika Anda membeli member langganan, Anda dapat menggunakan lebih dari 200 preset untuk mengubah foto Anda menjdi lebih menarik. Selain itu, aplikasi ini juga berfungsi sebagai sosial media, di mana Anda dapat berbagi foto dengan pengguna lain.merupakan aplikasi yang telah ada selama bertahun-tahun. Download Aplikasi
4. Pixlr
Apakah Anda seorang profesional fotografi? , Pixlr adalah editor yang bagus yang dapat Anda gunakan untuk memodifikasi dan mempercantik hasil jepretan Anda. Tools yang lengkap, seperti filter otomatis, penggabungan multi-layer, menjadikannya salah satu yang paling komprehensif dari apllikasi lainnya. Jika Anda menguasai fotografi ,Anda juga dapat mempercantik gambar melalui preset Pixlr atau fitur yang lebih canggih seperti making. Download Aplikasi
5. Photo Lab
Jika Anda mencari aplikasi editor foto dengan interface yang lebih artistik atau sederhana, kami merekomendasikan Photo Lab, aplikasi yang bisa anda unduh gratis di Android Anda. Aplikasi ini memiliki lebih dari 800 filter, bingkai, efek, dan montase foto untuk menghasilkan karya artistik dari foto Anda. Misalnya, Anda dapat menggabungkan wajah Anda dengan foto lain untuk membuat montase foto yang mencolok. Download Aplikas
Leave a Reply